Spesifikasi Bor Bosch Gbm 350 RE (Variable Speed And Reversible)
Mesin Bor
Bor 10 mm standar yang ringan, ringkas, dan andal
Ringkas dan ringan, berbobot hanya 1,1 kg
Gagang ramping, ergonomis untuk penggunaan yang nyaman
Ventilasi udara di beberapa posisi untuk pendinginan motor yang optimal
Switch yang besar dan nyaman dengan kecepatan bervariasi untuk pengeboran dan penyekrupan akurat